![]() |
Ledakan dan kebakaran mengguncang pangkalan udara militer Suriah di Mazzeh setelah dihujani rudal oleh jet tempur Israel, Jumat (13/1/2017) pagi. Foto/YouTube/Beyazit Postasi |
Damaskus - Militer Suriah mengeluarkan perinagatan kepada Israel bahwa mereka akan membalas serangan rudal terhadap pangkalan militer Mazzeh, dekat Damaskus, Jumat dini hari. Pangakalan Mazzeh atau Almazza yang diserang Israel hanya berjarak 5km dari Istana Kepresidenan, kediaman resmi Presiden Suriah Bashar al-Assad.
Militer Israel tidak mengungkap alasan pesawat-pesawat jet tempurnya meluncurkan serangan rudal terhadapa pangkalan militer Suriah. Militer Israel juga menolak mengomentari laporan perihal operasi militernya itu.
“Tentara Arab Suriah telah memperingatkan bahwa akan ada dampak bagi Israel atas serangan yang menghantam pangkalan militer,” bunyi siaran televisi pemerintah Suriah mengutip seorang juru bicara komando tentara Suriah, Jumat (13/1/2017).(Sindonews)
Militer Israel tidak mengungkap alasan pesawat-pesawat jet tempurnya meluncurkan serangan rudal terhadapa pangkalan militer Suriah. Militer Israel juga menolak mengomentari laporan perihal operasi militernya itu.
“Tentara Arab Suriah telah memperingatkan bahwa akan ada dampak bagi Israel atas serangan yang menghantam pangkalan militer,” bunyi siaran televisi pemerintah Suriah mengutip seorang juru bicara komando tentara Suriah, Jumat (13/1/2017).(Sindonews)
loading...
Post a Comment